Viral Video Lama SBY Peringatkan Jokowi: Jangan Alergi Cepat Marah

Video mantan Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) kembali viral di media sosial, baik lewat platform Twitter maupun YouTube. Dari cuplikan video tersebut, SBY punya harapan kepada Pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Presiden ke-6 Republik Indonesia ini menyoroti beberapa hal dalam pemerintahan Jokowi di antaranya pemerintah diingatkan jangan arogan kepada rakyat, antikritik. Padahal jika rakyat tidak boleh bicara itu justru hal yang berbahaya.

"Janganlah pemerintah alergi, cepat marah, tidak boleh ada warga negara yang melakukan kritik atau berbicara yang tidak menyenangkan kepada pemerintah atau kepada pemimpin kita, tidak perlu arogan," kata SBY seperti dikutip dari YouTube yang diunggah pada Rabu, 27 Mei 2020.

Menurut dia, rakyat punya hak untuk menyampaikan kritik, pandangan atau ketidaksukaannya kepada negara. Karena, pemimpin itu perlu mendengarkan kritik dari rakyat sebagai bentuk instrospeksi.

"Harapan saya kalau rakyat Indonesia menyampaikan kritik, kritik yang proporsional. Kalau statemen seperti pemerintah berbohong, tentu harus disertai bukti. Tapi silakan gunakan untuk kepentingan bangsa kita," ujarnya.

Bahkan, SBY menyebut nama sahabatnya yang saat ini menjadi Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan supaya mengurangi mengeluarkan nada-nada ancaman dalam pernyataannya.

Memang pemerintah punya kekuasaan, Pak Jokowi punya kekuasaan. Tapi kekuasaan ini bukan untuk menakut-nakuti rakyat, untuk mengancam siapa pun. Kalau misalkan pemerintah ingin menyampaikan, sampaikan dengan baik. Sangat bisa ditempuh dengan cara-cara seperti itu," katadia.

Seharusnya, kata SBY, pemerintah negara membuat hubungan yang baik dengan rakyat karena itu fundamental. 

"Ayo bareng-bareng, jangan kelewat batas. Kalau itu yang terjadi di masa depan ini akan baik. Dulu saya memimpin kurang apa, dikritik, dihujat, tapi pemerintah saya tidak jatuh, ekonomi tetap 6 persen, demokrasi hidup, saya selesai Alhamdulillah tepat pada waktunya. Jadi menurut saya, ini pelajaran yang perlu diambil oleh kita semua," katanya.

Akan tetapi, SBY sepakat apabila ada yang menebarkan fitnah kepada pemerintah apalagi Kepala Negara Presiden Jokowi dilakukan tindakan hukum. Namun, penguasa tidak boleh sangat arogan dan niatnya untuk melakukan pembungkaman terhadap rakyat yang ingin menyampaikan pandangannya.

"Bawa ajalah ke suasana kekeluargaan, meskipun hukum ditegakkan kalau sudah kelewat batas. Kalau sudah fitnah ya harus kita gunakan. Saya juga begitu dulu, dikritik seribu kali, dihujat ribuan kali saya masih sabar. Tapi kalau fitnah, saya bawa ke ranah hukum," ucapnya.

Sedangkan mantan Komisioner Komnas HAM, Natalius Pigai mengaku dahulu mengkritik pemerintahan SBY lebih keras daripada pemerintahan Jokowi. Bahkan Menko Polhukam, Panglima TNI, KSAD, KSAU dan KSAL secara resmi mengancamnya melalui konferensi pers bersama.

"Sekab pak Dipo Alam dan Staf Khusus Andi Arif sama. Tapi hebatnya pak Presiden SBY menghormati demokrasi," kata Pigai lewat Twitter.

Sementara Wakil Sekretaris Jenderal Partai Demokrat, Jansen Sitindaon saat dikonfirmasi VIVA, mengatakan bahwa video SBY yang beredar di media sosial tentang pandangannya terhadap Pemerintahan Jokowi itu merupakan video lama. Menurut dia, video tersebut bisa dilihat langsung dari akun YouTube SBY sendiri. viva.co.id

Related Posts

Nama

212,21,abu janda,2,Aceh,1,ade armando,4,Ahok,10,Akbar,1,Akbar Alamsyah,1,Anies,20,anies baswedan,25,Aparat,2,Arteria Dahlan,1,Badudu,2,Bahar Smith,1,Banjarnegara,1,Banser,3,Batik,1,BBM,1,Bernard,1,BNI,1,BNPT,1,BPJS,62,BUMN,1,Buzzer,4,Cadar,1,Caleg,1,Celana Cingkrang,1,China,82,Cina,8,Corona,170,covid,1,Dandim Kendari,1,Demo,12,Demokrat,1,Demonstrasi,2,Denny Siregar,1,Din Syamsuddin,1,DPR,10,DPRD,1,dunia islam,8,e-KTP,1,Ekonomi,9,Elpiji,1,Emak-emak,1,erdogan,4,Fachrul Razi,2,fadli zon,2,Fahira,1,Faizal Amir,1,Fakta atau Hoaks,1,Filipina,1,FPI,7,Gatot Nurmantyo,1,Gempa,1,Gerindra,2,gibran,3,GNPF,2,Guru,6,Gus Nadir,1,ILC,1,Impor,1,india,52,Indonesia,138,Irak,1,israel,1,Istana,1,itali,1,Iwan Bule,1,Iwan Fals,1,jakarta,2,Jiwasraya,1,Jogja,1,jokowi,61,Kapolri,1,Karhutla,1,Kemenag,1,Kim Jong Un,1,Komnas HAM,3,komunis,1,Korupsi,2,Koruptor,2,Korut,1,KPK,18,Krisdayanti,1,Krisis,1,La Nyalla,1,LBH,1,Lem Aibon,1,london,2,Luhut,6,Ma'ruf Amin,1,Mahasiswa,2,Masjid,1,Maulana,1,Megawati,1,mekah,1,Meksiko,1,Menag,9,Menteri Agama,1,Moeldoko,2,mozaik,6,Mualaf,2,muallaf,4,MUI,3,Muslim Uighur,10,Muslim United,1,Napi,1,nasional,103,Ninoy Karundeng,7,Novel,1,Novel Baswedan,22,NU,1,Nyoman Dhamantra,1,Ojol,1,Oposisi,1,pakistan,1,PAN,1,Papua,4,Parlemen,1,PBNU,3,PDIP,22,Pemerintah,1,Pendemo,1,PKI,5,PKS,4,PNS,1,Polisi,17,prabowo,6,prancis,3,Prostitusi,1,PSI,3,Puan Maharani,9,Radikal,1,Randy,1,Riset Oxford,1,risma,1,Rizal Ramli,1,RKUHP,2,Rocky Gerung,1,Romi,2,ruslan,9,ruu hip,2,RUU KUHP,3,Sampah,1,SBY,4,sejarah,1,Setnov,5,Siswa STM,2,Sri Mulyani,3,Survei,1,Surya Paloh,1,teknologi,1,Tito,1,Tito Karnavian,2,TNI,2,TV One,1,UAS,5,Ustadz Abdul Somad,1,Ustaz Abdul Somad,2,Utang,1,video,19,Wakil Rakyat,1,Wamena,6,Warga,1,Wiranto,21,Yasonna Laoly,4,YLBHI,2,YouTube,1,Yudian Wahyudi,1,zakir naik,1,
ltr
item
Jurnalmuslim.com: Viral Video Lama SBY Peringatkan Jokowi: Jangan Alergi Cepat Marah
Viral Video Lama SBY Peringatkan Jokowi: Jangan Alergi Cepat Marah
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgM9IwQQul0uamuoOezBL-UUgy8JghQCs_UZIW8ht24rQENYzr6s-3rhk7QVPd336MD21eBYABXN2NRvW-J5Xb6imAgvIzcLU1h8VI8XKU8UdImNoFvtWAbzMUFMo6IqwRjhPvIRkvoDjk/s320/5ce44553cf55a-ketua-umum-partai-demokrat-susilo-bambang-yudhoyono_665_374+%25281%2529.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgM9IwQQul0uamuoOezBL-UUgy8JghQCs_UZIW8ht24rQENYzr6s-3rhk7QVPd336MD21eBYABXN2NRvW-J5Xb6imAgvIzcLU1h8VI8XKU8UdImNoFvtWAbzMUFMo6IqwRjhPvIRkvoDjk/s72-c/5ce44553cf55a-ketua-umum-partai-demokrat-susilo-bambang-yudhoyono_665_374+%25281%2529.jpeg
Jurnalmuslim.com
https://www.jurnalmuslim.com/2020/05/viral-video-lama-sby-peringatkan-jokowi.html
https://www.jurnalmuslim.com/
https://www.jurnalmuslim.com/
https://www.jurnalmuslim.com/2020/05/viral-video-lama-sby-peringatkan-jokowi.html
true
6862602137569180894
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy